KADIN JABAR Gandeng Jasa Sarana, VKTR dan Transjakarta Terapkan Bus Listrik di Jawa Barat

KADIN JABAR Gandeng Jasa Sarana, VKTR dan Transjakarta Terapkan Bus Listrik di Jawa Barat

Ketua Umum Kadin Jawa Barat Drs. H. Cucu Sutara, MM menghadiri acara Penandatanganan MOU elekrifikasi angkutan massal antara PT. Trans Jakarta, BUMD Jabar PT. Jasa sarana & VKTR Bakrie, 31 Agustus 2022 di hotel Fairmont Jakarta.Selain DKI Jakarta, Provinsi Jawa Barat saat ini juga tengah menyusun masterplan untuk penggunaan transportasi umum berbasis listrik. Jika inisiatif yang dimulai di Jakarta dan Jawa Barat ini dapat bergulir ke provinsi lain, maka sistem transportasi umum berkelanjutan akan dapat menjadi pemacu akselerasi pencapaian target net zero emission nasional yang dicanangkan untuk diraih pada tahun 2060.

Olahraga

Presiden Jokowi Cek Kesiapan Stadion Si Jalak Harupat untuk Piala Dunia U-17

Presiden Jokowi Cek Kesiapan Stadion Si Jalak Harupat untuk Piala Dunia U-17

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau hasil renovasi Stadion Si Jalak Harupat di Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Rabu (12/7/2023). Stadion tersebut

Advertisement