Wakil Ketua Umum Bidang BUMN dan Pemeritah Pusat Kadin Jawa Barat Eris Sudariswan mewakili Ketua Umum Kadin Jawa Barat dalam acara Uji Publik Rancangan Peraturan Daerah Jawa Barat.
Sesuai dengan Pasal 99 Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2020 tentang Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah, diselenggarakan Rapat Koordinasi dan Uji Publik Rancangan Peraturan Daerah yang dilaksanakan di Hotel Mason Pine Bandung pada hari rabu (20/9).
Kepala Bapenda Jabar, Dedi Taufik mengatakan untuk meningkatkan pendapatan daerah salah satunya dengan mengadakan program 3M yaitu Matching fund, Matching programme, and Matching promotion.
Komentar
Tuliskan Komentar Anda!